Kamis, 12 November 2009

Peningkatan Kemampuan Internal Design Prosesor Intel [hardware 2]

Sejarah CPU dimulai dengan kemunculan 4 bit data bus microprocessor 4004 dari Intel pada 1970. Yang kemudian diperlebar menjadi 8 bit processor, i8008. Pada masa ini dalam satu chip processor tertampung 2000-4500 buah transistor. OS yang bekerja pada processor ini dikenal sebagai CP/M. Menyusul 8008, adalah Z80 yang 100% pin-kompatible dgn 8008. Karena kebutuhan akan bisnis software, maka 8 bit processor dengan 64KB space memori dirasakan tidak mencukupi. Maka kemudian muncul 16 bit processor dengan space memori 1 Mb, seperti i8086 yang kemudian menjadi dasar seri x86 processor.


Tidak ada komentar:

Posting Komentar